Sabtu, 22 November 2025


Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat, gempa terjadi pada pukul 11.24 WIB.

Titik koordinat gempa berada di 6,47 Lintang Selatan (LS) dan 104,90 Bujur Timur (BT).

”78 km Barat Laut SUMUR-BANTEN dengan kedalaman 10 Km,” tulis BMKG di Twitter.

BMKG juga menuliskan jika gempa tersebut tidak berpotensi tsunami.Baca: Gempa Darat Bermagnitudo 2,4 Guncang Tegal Malam Ini”Tidak berpotensi tsunami #BMKG,” lanjut BMKG.Getaran gempa ini dikabarkan juga mencapai Jakarta.

Baca Juga

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler