Fantastis! Renovasi Gerbang Gedung Sate Bandung Telan Dana Rp 3,9 M
Nusantara |
21 November 2025
Renovasi gerbang Gedung Sate Bandung saat ini menjadi sorotan. Pasalnya, renovasi tersebut menelan anggaran Rp 3,9 miliar. Sementara, saat ini pemerintah tengah mengencangkan ikat pinggang alias efisiensi anggaran.