Aceh Singkil Diguncang Gempa dengan Magnitudo 6,2
Murianews
Senin, 16 Januari 2023 08:29:38
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyatakan gempa terjadi pada pukul 05.30 WIB.
Pusat gempa berada di 47 kilometer tenggara Aceh Singkil. Sementara gempa itu berkedalaman 23 kilometer.
Koordinat gempa berada di 1.91 Lintang Utara dan 97.83 Bujur Timur. gempa ini juga dirasakan IV Gunung Sitoli, III - IV Subulussalam, II - III Padang Sidempuan, III - IV Aceh Selatan.
”Tidak berpotensi tsunami,” tulis BMKG. Penulis: Cholis AnwarEditor: Cholis AnwarSumber: BMKG
Murianews, Aceh – Gempa dengan Magnitudo 6,2 mengguncang wilayah Kabupaten Aceh Singkil, provinsi Aceh, Senin (16/1/2023).
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyatakan gempa terjadi pada pukul 05.30 WIB.
Pusat gempa berada di 47 kilometer tenggara Aceh Singkil. Sementara gempa itu berkedalaman 23 kilometer.
Koordinat gempa berada di 1.91 Lintang Utara dan 97.83 Bujur Timur. gempa ini juga dirasakan IV Gunung Sitoli, III - IV Subulussalam, II - III Padang Sidempuan, III - IV Aceh Selatan.
”Tidak berpotensi tsunami,” tulis BMKG.
Penulis: Cholis Anwar
Editor: Cholis Anwar
Sumber: BMKG