Jumat, 21 November 2025

Sebagai penggantinya, Mabes Polri menunjuk Irjen Pol Krisno Halomoan Siregar, yang sebelumnya menjabat Gubernur Akademi Kepolisian, sebagai Kapolda Jambi.

Sedangkan posisi Wakapolda Jambi akan diisi oleh Brigjen Pol M. Mustaqim, yang sebelumnya menjabat Karo Renmin Irwasum Polri.

Berikut adalah daftar sepuluh Kapolda yang dimutasi.

  1. Kapolda Bengkulu Brigjen Mardiyono
  2. Kapolda DIY Brigjen Anggoro Sukartono
  3. Kapolda Sulsel Irjen Rusdi Hartono
  4. Kapolda Jambi Irjen Krisno Halomoan Siregar
  5. Kapolda Maluku Utara Brigjen Waris Agono
  6. Kapolda Riau Irjen Hery Herjawan
  7. Kapolda Kalimantan Tengah Irjen Iwan Kurniawan
  8. Kapolda Gorontalo Irjen R. Eko Wahyu Prasetyo
  9. Kapolda Jawa Timur Irjen Nanang Avianto
  10. Kapolda Kalimantan Timur Brigjen Endar Priantoro

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler