Rabu, 19 November 2025

Abraham menyebut, PT Pindad saat ini menunggu tindak lanjut terkait mekanisme pengadaan dari masing-masing kementerian.

”Kami masih menunggu prosedur pengadaan dari tiap kementerian. Ini adalah arahan yang luar biasa dari Presiden untuk mendukung industri dalam negeri, memberi kesempatan kepada kami di PT Pindad,” ujarnya.

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler