Rabu, 19 November 2025

Ia mengingatkan, operasi pemberantasan premanisme sebenarnya telah menjadi agenda Polri sejak lama dan pernah berhasil diamankan. Namun, dengan munculnya kembali fenomena premanisme, operasi pemberantasan kembali digalakkan.

Lebih lanjut, AKBP Jaka Wahyudi menekankan kepada seluruh personel yang bertugas untuk selalu berpedoman pada Standar Operasional Prosedur (SOP) yang berlaku dalam penanganan setiap kejadian.

”Dalam penguatan penanganan setiap kejadian, saya tekankan kepada seluruh personel untuk selalu berpedoman pada SOP yang ada. Hindari tindakan arogansi, namun tetap bertindak tegas dan terukur sesuai dengan aturan yang berlaku,” ujar AKBP Jaka Wahyudi.

Editor: Cholis Anwar

Komentar

Terpopuler