Kamis, 20 November 2025

Sebelumnya, Pelaksana Tugas (Plt) Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK, Asep Guntur Rahayu mengisyaratkan penyelidikan kasus kuota haji 2024 akan segera ditingkatkan ke tahap penyidikan.

”Dalam waktu dekat, mudah-mudahan kita sudah bisa melangkah ke tahap yang lebih pasti,” kata Asep.

Asep juga menambahkan bahwa KPK terus memanggil sejumlah pihak untuk dimintai keterangan.

”Terkait masalah haji, ya mohon di-support,” imbuhnya.

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler