Kamis, 20 November 2025

Tim SAR menghadapi tantangan berat karena kondisi reruntuhan sangat padat dan medan sempit, sehingga mereka harus menggunakan peralatan ekstrikasi untuk membuka akses menuju lokasi korban.

Untuk memaksimalkan upaya pencarian, Basarnas telah mengerahkan personel SAR berkemampuan terbaik, termasuk Regu Basarnas Spesial Grup (BSG) dari Jakarta dan regu penolong dari Kantor SAR terdekat.

 

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler