Kamis, 20 November 2025

Iwan berdalih hanya kagum dengan mobil mewah itu.

’’Mobil kok bagus, kita kan, orang kampung melihat mobil itu kan gumun (heran). Hanya terpesona mobilnya saja,” ungkap dia.

Terpisah, Ketua Bawaslu Jepara, Sujiantoko mengatakan baru menerima informasi itu. Ia pun langsung memproses informasi itu.

Sujiantoko mengatakan, Dia sudah memanggil satu orang untuk mengonfirmasi informasi itu.

’’Ini informasi awal. Bukan laporan atau temuan sehingga, kami meminta keterangan untuk informasi awal. Nantinya akan dilakukan konfirmasi untuk kebenaran informasi itu,’’ ucap Sujiantoko.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler