Kamis, 20 November 2025

’’Kita berdoa maksimal aja untuk Jepara, tidak ada target angka yang penting maksimal dan menang,’’ katanya saat ditemui usai kegiatan kampanye akbar.

Lebih lanjut ia mengatakan, di masa tenang nanti akan digunakan untuk menggelar Istighosah atau doa bersama di kediamannya, Desa Bandungharjo, Kecamatan Donorojo, Jepara.

’’Nanti (saat masa tenang) kita berdoa, kita akan mengadakan istighosah di rumah,’’ ujarnya.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler