Rabu, 19 November 2025

Saat ini, Anjar sedang menyiapkan agenda Witiarso untuk mengikuti retret di Magelang. Retret ini berlangsung selama tanggal 21-28 Februari mendatang.

”Di Pendapa tidak ada acara kami fokus mempersiapkan retret besok di Magelang,” ujarnya.

Pelantikan ini juga menjadi berkah tersendiri bagi penjual karangan bunga. Salah satunya adalah Imam. Dia mendapatkan orderan karangan bunga hingga 60 buah.

Sejak kemarin, Imam disibukkan dengan pemasangan karangan bunga. Dia harus memilih tempat dan harus berebut dengan penjual karangan bunga yang lain.

”Kalau saya sendiri dapat 60 pesenan karangan bunga yang dari berbagai tokoh masyarakat dan forkompinda,” ungkap Imam.

Editor: Supriyadi

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler