Kamis, 20 November 2025

 

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Jepara Mudrikatun mengatakan, program ini sebagai bentuk dukungan pemerintah daerah terhadap peningkatan kesejahteraan kader kesehatan Jepara.

”Kegiatan ini adalah bagian dari upaya meningkatkan kualitas hidup masyarakat melalui dukungan konkret terhadap para kader kesehatan,” ujarnya. 

Pemkab Jepara menggandeng Bank Jateng untuk program ini. Rencananya, insentif tersebut akan diberikan kepada kader kesehatan dua kali dalam setahun. Itu setelah setiap kader kesehatan melaporkan pelaksanaan program bulanan.

”Kami berharap semua pihak terus mendukung keberlangsungan program ini, demi kesehatan masyarakat Jepara yang lebih baik dan Indonesia yang lebih sejahtera,” tutup Mudrikatun. 

Editor: Anggara Jiwandhana

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler