Kamis, 20 November 2025

”Yang bersangkutan sudah sering seperti itu (pamer alat kelamin). Sudah pernah dikejar sama masyarakat setempat, tapi tidak berhasil,” ungkap AKP Wildan.

Saat ini, lanjut Wildan, Polsek Bangsri sudah berkoordinasi dengan paguyuban pedagang di Lapangan Bangsri. Apabila pria itu kembali terlihat pamer alat vital lagi, agar bisa diamankan.

”Kami sedang mencari informasi terkait orang tersebut. Kepada para pedagang di sana, kami juga koordinasi jika ada yang bersangkutan, agar bisa diamankan,” tandas AKP Wildan.

Editor: Dani Agus

Komentar

Terpopuler