Kamis, 20 November 2025

Menurutnya, penurunan jumlah kunjungan wisata dari tahun sebelumnya lantaran pada hari libur keempat dan kelima setelah lebaran terpantau sepi. Artinya tak ada peningkatan jumlah wisatawan. Padahal biasanya pada momen itu menjadi puncak kunjungan wisata.

”Penurunannya gini, misal dulu destinasi tinggi pengunjung sekarang menurun karena ada destinasi baru yang sama, jadi ada persaingan,” tambahnya.

Disbudpar Kudus akan terus melakukan update data kunjungan hingga seluruh laporan dari pengelola wisata masuk. Kendati belum final, data 34 ribu kunjungan ini menjadi gambaran tren wisata Kudus pascalebaran tahun ini.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler