Rabu, 19 November 2025

Adapun terkait pengobatannya, bisa dilakukan dengan istirahat. Kemudian diikuti minum banyak cairan, obat batuk dan demam, oksigenasi, serta antibiotik.

”Konsumsi antibiotik jika terjadi infeksi bakteri sekunder. Kemudian perawatan di rumah sakit jika gejala parah” katanya.

Dia mengajak masyarakat untuk melakukan pencegahan sedini mungkin. Itu guna mencegah masuknya rantai virus HMPV ini.

Cara pencegahan yang bisa dilakukan, di antaranya dengan mencuci tangan, menggunakan masker, menghindari kerumunan dan vaksinasi.

”Sampai sekarang belum ada vaksin khusus untuk HMPV. Jadi, kami imbau agar selalu berperilaku hidup sehat untuk mencegah sedini mungkin dari virus HMPV,” tandasnya.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler