Jumat, 21 November 2025

”Tentu ini untuk mendukung program Pak Presiden terkait ketahanan pangan. Kami pilih bebek karena nanti juga untuk mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG),” imbuhnya.

Dipaparkan lebih lanjut, per butir telur dijual Rp 3 ribu. Juned mengatakan, telur-telur itu biasanya dibeli oleh sejumlah toko hingga puskesmas.

Ia menargetkan, hingga akhir tahun ini peternakan bebek itu dapat menyumbang pendapatan asli desa.

”Targetnya bisa menyumbang antara Rp 40 juta sampai Rp 50 juta,” tandasnya.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Terpopuler