Kamis, 20 November 2025

Operator kemudian berteriak minta tolong hingga warga sekitar berdatangan. Korban lalu digendong dan dibawa pulang ke rumahnya yang berjarak sekitar 250 meter dari lokasi.

Petugas dari Polsek Pulokulon bersama tim Inafis Polres Grobogan serta tenaga medis Puskesmas Pulokulon 1 segera datang ke lokasi untuk melakukan olah TKP.

”Dari hasil visum luar, dipastikan korban meninggal dunia akibat kecelakaan tersebut,” bebernya.

Kapolsek menyatakan, pihaknya telah mengamankan sejumlah barang bukti berupa ekskavator dan pakaian yang dikenakan korban.

Editor: Dani Agus

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler