Rabu, 19 November 2025

Kecelakaan diduga karena sopir kurang konsentrasi akibat kelelahan. Plantika mengimbau agar pengendara agar beristirahat dengan cukup selama dalam perjalanan.

”Diduga karena capek hingga kurang hati-hatinya menyebabkan kecelakaan. Jika lelah semua pengendara kita minta untuk beristirahat dulu,” tandas Plantika.

Komentar