Rabu, 19 November 2025

Ia pun menaruh harapan agar Pilkada Pati 2024 ini berjalan dengan lancar dan aman. Budiyono pun berharap masyarakat menggunakan hak suara dengan baik dan memilih calon yang terbaik. 

”(Yang terbaik) salah satunya saya sendiri. Harus yakin menang 52 persen,” pungkas Budiyono. 

Sementara itu Camat Trangkil Wahyu Wuriyanto juga berharap Pilkada Pati 2024 ini berjalan dengan lancar dan tidak ada konflik yang ditimbulkan. 

”Ini untuk memastikan agar pemungutan berjalan dengan lancar dan tidak ada kendala. Panwascam dan PKD juga sudah bekerja untuk mengantisipasi money politic. Alhamdulillah sampai saat ini tidak ada laporan,” tandas dia. 

Editor: Cholis Anwar

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler