Jumat, 21 November 2025

Sementara itu, Asisten Pemerintahan, Indriyanto menyambut baik peringatan HUT Pemuda Pancasila ini. Ia pun berharap Pemuda Pancasila Pati semakin solid dan bisa terus berkontribusi bagi masyarakat

”Kami menyatakan selamat kepada PP (Pemuda Pancasila) atas ultah ke-66. Sebagai organisasi masyarakat kontribusi perannya saat ini. Mulai orba sampai sekarang tentunya kita sudah tahu kontribusi. Terimkasih. Semoga nanti kedepan bisa berkolaborasi dan berkoordinasi dengan baik lagi. Semoga nanti kontribusi PP bisa dirasakan seluruh masyarakat,” tandas dia.

Editor: Cholis Anwar

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler