Kamis, 20 November 2025

Dengan rampung sesuai kontrak, Stadion Wergu Wetan Kudus dapat sepenuhnya digunakan Persiku untuk persiapan menjamu Persikas, Sabtu (4/1/2025) pukul 15.00 WIB.

’’Kami pastikan pengerjaan selesai pekan ini. Ketika nanti melawan Persikas, stadion sudah tidak ada pengerjaan rehabilitasi,’’ imbuhnya.

Diketahui pengerjaan rehabilitasi stadion menggunakan anggaran sebesar Rp 1,7 miliar yang bersumber dari APBD Kabupaten Kudus. Berbagai perbaikan yang dilakukan.

Di antaranya, perbaikan atap tribun barat, pengecatan di area tribun, drainase sepanjang 300 meter di luar lapangan, pembangunan dua tandon air, dan pemasangan paving di tribun timur.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Terpopuler