Kamis, 20 November 2025

Ia menambahkan, komunitas Kudus Metal Society merupakan perkumpulan dari beberapa komunitas band metal underground di Kudus. Acara ini sekaligus juga sebagai ajang berkumpul bersama.

”Acara ini juga sekaligus menjadi ajang untuk berkumpul bersama-sama dengan teman-teman,” imbuhnya.

Editor: Dani Agus

Komentar

Terpopuler