Rabu, 19 November 2025

Lebih lanjut, pihaknya mengaku akan transparan dalam menangani permasalahan ini. Pihaknya akan menyampaikan hasil pemeriksaan ketika prosesnya sudah selesai. 

”Nantinya akan kami sampaikan setelah semua rangkaian pemeriksaan selesai,” imbuhnya. 

Diketahui, oknum Aparatur Sipil Negara (ASN) diduga mabuk di tempat karaoke dan sempat berkelahi. Kejadian itu diduga terjadi di tempat karaoke yang ada di Kabupaten Pati, Jawa Tengah. 

Kabar ini diposting oleh akun Bang Jago di Facebook. Postingan tersebut menjelaskan adanya oknum ASN yang mabuk pada jam kerja di kafe karaoke. 

Editor: Supriyadi

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler