Rabu, 19 November 2025

 

Selanjutnya, ia akan menggandeng generasi muda untuk ikut mempromosikan kebudayaan Grobogan melalui media sosial.

Dengan ide-ide kreatif dari para generasi muda Grobogan, ia berharap ada pendapatan daerah dari kegiatan kebudayaan itu.

’’Nanti kita promosikan bersama-sama agar budaya Grobogan bisa berkembang, lestari. Boleh berjalan maju, kalau boleh bisa go Grobogan,’’ jelasnya.

Komentar