Kamis, 20 November 2025

Di kesempatan itu, Sudewo juga berterima kasih pada Kapolresta Pati yang telah bijaksana menangani masalah ini dengan mengedapankan unsur manusiawi dan sosial.

Ia berharap kejadian tersebut tidak terulang kembali di Kabupaten Pati.

”Saya juga sudah perintahkan Camat, Kades dan perangkat desa untuk turun tangan memberi pengarahan kepada warga guna menjaga situasi aman dan kondusif di lingkungan masing-masing,” pungkasnya.

Komentar

Terpopuler