Kamis, 20 November 2025

Susatyo juga mengimbau pada para koordinator lapangan (korlap) dan orator demo penolakan RUU TNI untuk melakukan orasi dengan santun dan tidak memprovokasi massa.

”Lakukan unjuk rasa dengan damai, tidak memaksakan kehendak, tidak anarkis dan tidak merusak fasilitas umum,” pesannya.

Ia juga mengimbau pada peserta aksi untuk menghargai dan menghormati pengguna jalan lain yang akan melintas di sekitaran Gedung DPR RI.

Susatyo menyebutkan personel yang terlibat pengamanan tidak ada yang membawa senjata dan tetap menghargai massa aksi yang akan menyampaikan pendapatnya.

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler