Rabu, 19 November 2025

Selain jadi Stafsus Jokowi, Arif Budimanta juga pernah tercatat menjabat Wakil Ketua Komite Ekonomi dan Industri Nasional/penasihat Presiden di Bidang Ekonomi dan Industri pada 2016-2019.

Ia juga pernah menjadi Senior Advisor Menteri Keuangan periode 2014-2016 untuk membantu tugas Kementerian Keuangan.

Arif Budimanta juga pernah menjadi Tim Ahli Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan pada periode 2014-2019.

Di dunia politik, Arif juga di antaranya tercatat pernah menjadi anggota DPR periode 2009-2014 di komisi yang membidangi keuangan, moneter, perencanaan dan pengawasan pembangunan dari Fraksi PDIP.

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler