Kamis, 20 November 2025

Pernyataan tersebut kemudian ditindaklanjuti oleh Sekretaris Daerah Provinsi Bengkulu, Isnan Fajri, yang mengumpulkan pimpinan organisasi perangkat daerah (OPD) serta kepala biro di lingkungan Pemerintah Provinsi Bengkulu.

”Pada sekitar bulan September-Oktober 2024, saudara IF mengumpulkan seluruh ketua OPD dan Kepala Biro di lingkup Pemda Provinsi Bengkulu dengan arahan untuk mendukung program saudara RM yang mencalonkan diri kembali sebagai Gubernur Bengkulu,” jelas Alexander.

Dalam penyidikan, KPK menemukan bukti bahwa dana yang terkumpul dari sejumlah pejabat digunakan untuk mendukung kampanye Rohidin.

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler