Jumat, 21 November 2025

Dalam upaya menekan biaya produksi dan menjaga stabilitas, pemerintah dan pelaku usaha juga menyepakati kembali harga pokok pembelian jagung pakan sebesar Rp 5.500 per kilogram dengan kadar air 18-20 persen.

Sementara itu, harga eceran tertinggi jagung pakan ditetapkan sekitar Rp 7.000 per kilogram. Jagung merupakan komponen utama pakan yang biaya produksinya sangat memengaruhi harga jual unggas.

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler