Rabu, 19 November 2025

Selama musim kemarau, BPBD telah memasok lebih dari 12 juta liter air bersih ke 20 desa di 13 kecamatan yang mengalami kekeringan.

Hingga 12 November 2024, pasokan air bersih terakhir mencapai 62 ribu liter ke desa-desa seperti Kedungmalang (Kecamatan Kedung), Plajan (Pakisaji), Tengguli dan Srikandang (Bangsri), serta Gelang, Kunir, dan Watuaji (Keling). 

”Memang di awal musim hujan, masih ada beberapa sumber air yang kering. Namun, semua sudah teratasi. Kami berharap tahun depan mitigasi bisa lebih baik sehingga dampaknya semakin berkurang,” tambah Edy. 

Editor: Cholis Anwar

Komentar

Terpopuler