Kamis, 20 November 2025

Dion menyatakan, pihak kepolisian akan menggelar Operasi Ketupat Candi. Operasi ini diprediksi akan dimulai pada sepuluh hari sebelum Idulfitri 1446 H.

Diketahui, saat ini sebagian besar ruas jalan di Kota Ukir sedang diperbaiki. Terutama di jalan provinsi ruas Jepara-Kelet. Kemacetan pun tak bisa dihindarkan.

”Kami sudah berkoordinasi dengan dinas terkait. Kami tempatkan personel. Namun kalau Operasi Ketupat Candi nanti berjalan, kami koordinasikan agar pengerjaan jalan dihentikan dulu,” pungkas AKP Dion.

Editor: Dani Agus

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler