Rabu, 19 November 2025

Komoditas itu antara lain kacang panjang, cabai merah, dan buncis yang masing-masing memberi andil 0,01 persen. Sedangkan ikan teri dan kentang tercatat dengan andil deflasi 0,00 persen.

”Ini menunjukkan, meskipun beberapa harga bahan pangan menurun, tapi tidak cukup untuk menahan tekanan inflasi dari sektor energi dan makanan pokok lainnya,” tambahnya.

Dalam skala wilayah, inflasi tertinggi tercatat di Kabupaten Wonosobo sebesar 1,69 persen. Sementara inflasi terendah berada di Kabupaten Rembang dengan 1,28 persen.

Sedangkan, IHK Kudus tercatat sebesar 107,19 persen. Itu memperlihatkan tingkat perubahan harga yang relatif stabil namun tetap perlu diwaspadai.

BPS Kudus akan terus memantau pergerakan harga dan mendorong pemerintah daerah untuk menjaga ketersediaan dan distribusi barang, guna mengantisipasi gejolak harga di bulan-bulan berikutnya,” ujarnya.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler