Kamis, 20 November 2025

Agung memastikan gedung serbaguna tersebut sangat mencukupi untuk tempat penyimpanan logistik Pilkada. Apalagi, pada Pilkada kali ini hanya terdapat dua surat suara. Berbeda dengan Pemilu 2024 yang digelar Februari lalu dengan 5 surat suara.

”Ini sebelum tanggal 12 Oktober, sementara logistik kami tempatnya di gudang di Majenang, Kuripan. Kalau di Dewi Sri, sangat mencukupi,” bebernya.

Sebagaimana diketahui, total terdapat 2142 TPS pada Pilkada Grobogan 2024. Sedangkan, total daftar pemilih tetap (DPT) yakni sebanyak 1.131.387 pemilih.

Editor: Cholis Anwar

Komentar

Terpopuler