Rabu, 19 November 2025

Menurut Catur, agar UMKM memiliki daya saing, harus memiliki permodalan dan pemasaran. Itu semua, harus mendapatkan perhatian dan dukungan dari pemerintah daerah.

’’Jadi apa yang menjadi kendala para pelaku UMKM ini nantinya dapat dicarikan solusinya,’’ katanya.

Ke depan, ketika masyarakat memberikan amanah padanya, itu akan menjadi perhatian terutama pembentukan kelembagaan-kelembagaan inkubator di tingkat desa.

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler