Kamis, 20 November 2025

Kapolsek Penawangan AKP Sutarjo membenarkan adanya kejadian tersebut. Pihak kepolisian pun telah menangkap terduga pelaku saat bersembunyi di rumah saudaranya di Kecamatan Brati.

Kepala Desa Toko Edy Riyanto juga membenarkan peristiwa itu. Pihaknya juga memastikan orang yang diduga pelaku pembunuhan sudah ditangkap.

Menurut Edy, terduga pelaku merupakan orang dengan gangguan jiwa (ODGJ). Sebelumnya, beberapa bulan silam, terduga pelaku juga sempat viral usai mencuri motor milik tetangganya.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler