Rabu, 19 November 2025

Meskipun demikian, dirinya mengaku masih kecolongan lantaran adanya sesorang yang mempunyai riwayat penyakit masih lolos menjadi anggota KPPS. Hingga akhirnya dia meninggal dunia pada 2 Desember 2024 lalu. 

”Yang kami sesalkan itu sebernarnya yang Tayu. PPS sudah melarang ikut KPPS karena mempunyai riwayat penyakit surosis ya kan tapi dia memaksa. Ketika hari H dia ndak bisa. Tapi dia ndak mau ke RS. Tapi akhirnya dipaksa akhirnya mau dirujuk ke RS Mardi Rahayu. Sebelum sampai di sana. Dia meninggal dunia,” tutur dia.

Lelaki itu bernama Eko Budi Kristiyanto (42). Anggota KPPS TPS 3 Desa Kedungsari, Kecamatan Tayu meninggal dunia usai menjalani perawatan di Rumah Sakit (RS) Keluarga Sehat Hospital (KSH) Tayu. 

Editor: Cholis Anwar

Komentar

Terpopuler