Kamis, 20 November 2025

Diketahui, jumlah jemaah haji yang berangkat pada tahun ini berjumlah 1.412 jemaah. Mereka terbagi dalam beberapa kloter. Yakni Kloter 50, Kloter 51, Kloter 52, Kloter 53 dan Kloter 54. 

Kloter 50 sudah berangkat dari halaman Pendapa Kabupaten Pati pada Jumat dini hari sekitar pukul 01.00 WIB. Lalu Kloter 51 berangkat pada Jumat pagi sekitar pukul 07.00 WIB

Nantinya, kloter 52 bakal berangkat ke Asrama Haji Donohudan pada Jumat sekitar pukul 16.00 WIB. Kemudian disusul Kloter 53 pada Sabtu (17/5/2025) besok dini hari dan Kloter 54 pada Sabtu pagi. 

Editor: Supriyadi

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler