Kamis, 20 November 2025

Pihaknya berharap rotasi jabatan ini dapat memperbaiki kinerja Pemkab Pati. Sehingga bisa memberikan pelayanan kepada masyarakat.

”Kita butuh adanya penyegaran. Dalam angka evaluasi kerja institusi masing-masing. Dalam rangka memiliki semangat kerja yang baru,” terangnya.

Sudewo menegaskan, tidak ada unsur-unsur yang sifatnya negatif dalam rotasi jabatan ini. Ia pun berpesan kepada pejabat yang dilantik dapat menerima keputusan ini dan mendukung kepemimpinannya.

”Saya berharap bapak-bapak ibu sekalian menjalankan setulus hati. Bapak ibu sekalian bagian dari kepemimpinan kami. Wajib untuk mendukung. Misal ada kekurangan siap melakukan evaluasi,” pungkasnya.

Editor: Cholis Anwar

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler