Kamis, 20 November 2025

Selain persoalan nominal katering, pihaknya juga masih menunggu teknis pelaksanaan makan siang gratis di tahun depan. Namun, informasi yang didapat olehnya kemungkinan program ini akan menggunakan dana APBN. 

”Informasi yang beredar katanya menggunakan APBN. Mudah-mudahan saja benar menggunakan APBN untuk mengcover jumlah sasaran MBG,” terangnya. 

ketika nantinya jadi dilaksanakan di tahun depan, ia berharap program makan siang gratis ini dapat memberikan kemanfaatan bagi siswa. Utamanya untuk mendapatkan gizi seimbang. 

”Harapan kami ketika jadi dilaksanakan di tahun depan bisa memberikan menu makanan yang seimbang bagi siswa,” imbuhnya. 

Editor: Cholis Anwar

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler