Rabu, 19 November 2025

Kloter yang akan pulang terlebih dahulu adalah Kloter 46 yang berisi 71 jemaah, dengan nomor penerbangan GA 941.

Dijadwalkan para jemaah mendarat di debarkasi Solo pada pukul 13.30 WIB dan diperkirakan tiba di Gedung JHK Kudus pada pukul 20.10 WIB.

Kemudian Kloter 47 terdiri dari 352 jemaah, menggunakan nomor penerbangan GA 943. Diperkirakan mendarat di debarkasi Solo pada pukul 17.15 WIB. Jemaah kloter ini dijadwalkan tiba di Gedung JHK Kudus pada Kamis, 26 Juni 2025, pukul 00.15 WIB dini hari.

Selanjutnya untuk Kloter 48 yang membawa 353 jemaah haji dengan nomor penerbangan GA 6448, dijadwalkan mendarat di debarkasi Solo pada pukul 08.20 WIB. Diperkirakan jemaah tiba di Gedung JHK Kabupaten Kudus pada pukul 15.20 WIB.

Kloter 49 dengan jumlah jemaah 352 orang, tergabung dalam nomor penerbangan GA 6449. Mereka diperkirakan tiba di debarkasi Solo pada pukul 16.05 WIB, dengan perkiraan kedatangan di Gedung JHK Kudus pada pukul 23.05 WIB.

Lalu untuk kloter 50 dengan jumlah 260 jemaah nomor penerbangan GA 6450, dijadwalkan mendarat di debarkasi Solo pada pukul 23.15 WIB. Jemaah kloter ini diperkirakan tiba di Gedung JHK Kudus pada Jumat, 27 Juni 2025, pukul 05.15 WIB.

28 Juni 2025...

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler