Rabu, 19 November 2025

Murianews, Semarang – Hasil sementara hitung cepat Pilgub Jateng 2024 menyebutkan pasangan nomor urut 2 Ahmad Luthfi-Taj Yasin Maimoen unggul.

Itu berdasarkan hitung cepat atau quick count yang dilakukan empat lembaga survei, yakni Litbang Kompas, LSI, Charta Politika, dan Indikator.

Dari data yang masuk sekitar pukul 15.30 WIB, Ahmad Luthfi-Gus Yasin mampu unggul sementara dengan persentase lebih dari 50 persen. Sedangkan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi (Andika-Hendi) sekitar 40 persen.

Hasil Rinciannya…

  • 1
  • 2

Komentar