Kamis, 20 November 2025

Rencananya, Prabowo akan berpidato pada pukul 20.00 WIB, atau 09.00 waktu setempat, Selasa (23/9/2025).

Sekretaris Kabinet Teddy Indra Wijaya mengatakan Prabowo akan menyampaikan pidato, setelah Presiden Brasil Luiz Inácio Lula da Silva dan Presiden Amerika Serikat Donald Trump.

Dia menegaskan Sidang Majelis Umum PBB tahun ini menjadi momentum penting bagi Indonesia di kancah Internasional.

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler