Rabu, 19 November 2025

Selain penindakan langsung di lapangan, Korlantas juga mengaktifkan tilang elektronik berbasis Electronic Traffic Law Enforcement (ETLE). Teknologi ETLE ini digunakan untuk mendeteksi pelanggaran di jalan raya secara otomatis.

Terdapat tiga jenis ETLE yang digunakan selama Operasi Zebra 2024: ETLE statis yang dipasang di tiang, ETLE mobile yang dioperasikan oleh petugas, dan ETLE portabel yang bisa digunakan dalam situasi tertentu, termasuk dengan penggunaan drone.

Selama Operasi Zebra 2024, para pengendara juga diimbau untuk selalu mematuhi rambu lalu lintas dan memastikan membawa kelengkapan berkendara seperti Surat Izin Mengemudi (SIM) dan Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK).

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler