Rabu, 19 November 2025

Mentan Amran menginstruksikan agar seluruh BRMP se-Indonesia memanfaatkan lahannya secara maksimal.

”Kami minta seluruh BRMP se-Indonesia menanam bibit dan benih terbaik. Harus lebih baik dari pada lingkungannya. Gunakan teknologi terbaik. Jadilah contoh,” ujarnya.

Amran menghendaki hasil produksi benih terbaik dari BRMP ini nantinya dibagikan secara gratis kepada masyarakat. Mentan menekankan bahwa BRMP di seluruh Indonesia harus menjadi yang terdepan dalam inovasi pertanian.

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler