Rabu, 19 November 2025

Dengan larangan tegas tersebut, Erick berharap agar masyarakat mematuhinya. Pihaknya meminta kepada seluruh pihak bisa saling bersinergi menjaga kondusifitas saat malam takbiran nanti.

Kepada seluruh kelompok masyarakat yang ingin mengadakan takbir keliling, AKBP Erick mengimbau agar dilaksanakan secara tertib. Salah satunya tidak menggunakan sound horeg.

”Jangan sampai mengganggu kondusifitas. Juga jangan sampai mengganggu arus lalu lintas. Mari saling menjaga keamanan dan ketertiban saat malam takbiran nanti. Agar malam takbiran tetap bisa terasa khidmat,” tandas AKBP Erick.

Editor: Dani Agus

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler