Rabu, 19 November 2025

Ary menjelaskan, insiden kebakaran, karena terjadi di luar kewenangan pabrik seyogianya menjadi tanggung jawab pengelola. Namun Pemkab Jepara mendorong agar PT HWI Jepara tetap mau mengulurkan tangan membantu para korban.

“Namun pihak HWI harus membantu karena ini karyawan mereka. Kami juga akan berusaha menghubungkan dengan pihak yang bisa memberikan DP 0 rupiah untuk membantu korban mendapatkan akses perkreditan,” kata Ary Bachtiar.

Editor: Budi Santoso

 

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler