Rabu, 19 November 2025

Ia mengatakan, bantuan yang harus disalurkan pada hari ini sebesar Rp 1,9 miliar. Setiap orang mendapatkan bantuan yang bervariasi.

Namun, yang pasti terdapat bantuan sembako tahap 3 dan 4. Jumlahnya Rp 600 ribu per tahapnya.

”Ditambah lagi bantuan PKH, besarannya tergantung keluarga penerima, kalau anaknya banyak bisa dapat banyak,” sebutnya.

Dalam melayani menumpuknya penerima di Kantor Pos Jati, terdapat dua petugas pelayanan dan tambahan satu lainnya. Meskipun demikian, hal itu belum sepenuhnya mengurai antrean.

Editor: Supriyadi

Komentar