Rabu, 19 November 2025

”Modusnya jadi petugas sampah mau mengecek sampah di rumah korban tapi ternyata ada dugaan pencurian,” ungkapnya.

Pihaknya mengimbau kepada masyarakat agar terus waspada setiap saat. Peristiwa ini disebabkan adanya kesempatan untuk melakukan kejahatan.

”Lain kali masyarakat harus hati-hati, kalau didatangi petugas harus dimintai dokumen identitasnya. Takutnya hal ini bisa terulang lagi,” ujarnya.

Menurutnya modus pencurian dengan menyamar menjadi petugas dari pemerintah sudah sering kali terjadi. Karena itu, masyarakat harus waspada dan hati-hati agar kejadian ini tidak terulang lagi.

Editor: Budi Santoso

Komentar

Terpopuler