Rabu, 19 November 2025

Kapolres Blora AKBP Wawan mengatakan, agenda itu merupakan bagian dari rangkaian peringatan Hari Bhayangkara ke-79 yang jatuh pada 1 Juli 2025 mendatang. Penyelenggaraan bhakti sosial itu juga sebagai wujud kepedulian Polri pada masyarakat.

Melalui kegiatan itu, pihaknya ingin memastikan kesehatan para kang ojol yang bekerja dengan risiko tinggi. Dengan begitu, diharapkan dapat memberikan kenyamanan bagi masyarakat pengguna jasanya.

”Pengemudi ojek daring adalah bagian penting dari ekosistem kota. Kami ingin memastikan mereka tetap sehat untuk menjalankan tugas sehari-hari,” ujarnya.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler