Kamis, 20 November 2025

Pihaknya pun menyadari, CFD merupakan momen penting bagi para pedagang untuk menjajakan dagangannya. Karenanya, dia berharap seluruh pihak memahami dan bersedia untuk tertib.

Gunawan menyatakan pihaknya sudah menyiapkan beberapa alternatif saat car free day kembali digelar lagi. Namun, hal tersebut masih akan dikoordinasikan dengan sejumlah pihak terlebih dahulu.

”Kami sudah merancang alternatif. Misalnya, boleh berjualan di sisi barat dan timur, tapi di kawasan utara,” tandasnya.

Editor: Dani Agus

Komentar

Berita Terkini

Terpopuler